Pupuk Kompos Jerami proses 8 hari

Bahan :
jerami 200 kg
sekam /serbuk gergaji 200-300 kg
gula pasir 20 sendok makan
EM 4 200-250ml
air secukupnya

Cara :
- jerami dipotong potong 3-5 cm,campur dg serbuk gergaji /sekam,aduk rata
-EM4 dilarutkan dg gula pasir,dipercik-percikkan pada tumpukan jerami,dan dibolak-balik agar 
percikka air EM 4 merata.
-Demikian seterusnya sampai ketinggian 1 meter
-tutup dengan terpal plastik
-selama proses,tumpukan jerami dikontrol dg cara dibolak-balik,lalu tutup kembali.
-pada hari ke-7 atau ke-8 tumpukan jerami dibongkar 
-jika sudah tidak menimbulkan bau/sudah dingin,berarti sudah jadi pupuk.


Sumber:buku pertanian dan pelatihan-praktek dilapangan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENGENDALIAN PENYAKIT KARAT TUMOR (GALL RUST) PADA TANAMAN SENGON (Paraserianthes falcataria)

Musuh Alami (Predator) pada Tanaman Padi

Kelompok Ternak Kambing KARYA PUTRA MANDIRI